lagi nyoba nulis puisi nih :D sebelumnya isi blog gue nggak sengaja kehapus :(
Menunggu
tuk aku lakukan apa yang tak harus aku lakukan
dalam semayam jiwa yang tlah berliku
ku susur desirran ombak cinta yang merasuk dalam desau anginmu
dan aku, hanya bisa menerima dalam ketidak pastianku
dalam gagap aku torehkan rasa dalam hati ini
dalam sengap ku ukir sedikit demi sedikit bahasa tubuhku
melambai lembut dalam kerinduan rasa harumu
aku tak memintamu tuk berjalan di belakangku
yang ku ingin kau menuntunku dalam alur
cintamu
dosakah aku mengabaikan kasihmu?
atas apa kau mencoba rasuki hatiku
hanya sekedar kisah lama....
kini mugkin kau kembali dalam dekapmu
meski jarang sungguh tak tertoreh oleh ketoleriran rindu
namun sajak jiwamu tlah sampaikan katamu...
mungkin tak kan ku lihat kau tuk selang waktu
tapi aku yang berdiri dalam nissanmu, akan ku ucap bahwa
tak berjarak apa bila memang kita saling mengasihi....
jangan kau usap air mataku sayang
aku tak kan menangis akan kepergianmu
tapi aku menangis karna aku tak mampu lagi tuk mengulang masa indahku bersamamu...
dalam nyata, dan kini terulang kembali....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar